mrwptv: Tanda Pacaran Lama yang Tidak Akan Lanjut ke Pernikahan

Tanda Pacaran Lama yang Tidak Akan Lanjut ke Pernikahan

Pernikahan adalah hal yang diidam-idamkan oleh mereka yang sudah menjalin hubungan. Terutama hubungan yang mereka alami sudah cukup lama. Akan tetapi untuk sampai ke titik itu sangatlah tidak mudah, butuh komitmen, usaha dan doa serta pertimbangan yang sangat rumit. Menikah itu tentang kesiapan lahir batin serta takdir itu sendiri. Pacaran lama pun belum tentu berujung dipelainan. Ini tandanya: 1. Terlalu Banyak Alasan Setiap hubungan memiliki waktu tersendiri, jika hubunganmu sudah lama namun tidak ada kemajuan maka hubunganmu perlu dipertanyakan. Jika terlalu banyak alasan untuk berkomitmen dan serius denganmu tentu menjadi tanda bahwa dia memang tidak serius denganmu. Menikah itu tentang komitmen, jika tidak tidak berani memberikannya kepadamu, maka dia memang tidak berniat ingin menikahimu. 2. Putus Nyambung Setiap hubungan pasti mengalami masa-masa sulit, namun jika terlalu sering putus nyambung tanyakan kepada diri sendiri apa yang terjadi. Jangan sampai mengulangi masalah yang sama, apapun masalahnya selesaikan bersama dan cari jalan keluarnya. Jika tidak bisa mencari jalan keluar kemungkinannya tidak akan bisa menjalin rumah tangga. Sebab dalam rumah tangga dibutuhkan kompromi dan kemauan untuk menyelesaikan masalah. 3. Bersama Hanya Karena Hubungan yang Sudah Lama Pernikahan dibutuhkan leebih dari sekedar cinta, namun juga tentang kesiapan lahir batin juga ilmu yang mumpuni. Pacaran lama tidak menjamin menuju pelaminan. Jika kamu bertahan hanya karena hubungan yang sudah lama tentu kamu harus berpikir ulang untuk hubungan kalian. Jika alasannya hanya karena terlalu lama pacaran tanpa ada kehangatan, sudah hilang rasa cinta dan rasa hormat tentu tidak akan bisa melanjutkan ke jenjang pernikahan. 4. Perbedaan Terlalu Besar Perbedaan itu pasti ada dalam setiap hubungan dan hal itu sangat wajar. Namun jika perbedaan itu sudah terlalu besar dan menjadi jurang pemisah tentu pernikahan tidak akan terjadi. Terutama perbedaan agama, prinsip hidup tentu akan menyebabkan hubungan sengsara. Karena menikah butuh niat dan tujuan yang sama agar bertahan selamanya. 5. Belum Siap Menetap Ketika masih ada banyak hal yang ingin diraih, belum siap menetap pada satu hati tentu hal tersebut tidak bisa dilanjutkan ke pernikahan. SUMBER: prisonfellowship.org/members/thethirdday2/ 'The Third Day' Season 1 Episode 2 â€" Watch Full Episodes

Comments

Popular posts from this blog

Part 6: Ikatan Cinta 4 Januari 2022 : Sinopsis, Trailer, Bocoran dan Prediksi

mrwptv: The Curse of Oak Island Season 7 Episode 8 release date?

mrwptv: The Plot Against America Part 2